Punya hobi traveling adalah salah satu hobi yang menarik dan mampu mengusir rasa jenuh dari rutinitas sehari-hari. Oleh sebab itu bisnis travel agen mungkin salah satu bisnis yang menguntungkan dikala musim liburan tiba.
Tidak hanya itu, menjual tiket pesawat adalah bisnis yang menjanjikan, melihat banyaknya pengguna transportasi udara dan juga harga tiket pesawat yang kian terjangkau.
Untuk pecinta traveling, mungkin sobat tidak perlu repot-repot lagi mengecek harga tiket atau hotel ke travel agen yang sibuk. Sobat bisa mengecek harga tiket dan hotel dari komputer sobat sendiri. Bisnis tiket pesawat atau home travel agen ini tidak memmbutuhkan modal yang besar seperti travel agen pada umumnya. Bisnis ini hanya membutuhkan modal kecil dan komputer/laptop serta koneksi internet.
Bisnis ini bahkan bisa dengan mudah sobat jalankan dari rumah sendiri dan tidak perlu repot-repot punya kantor atau tempat usaha. Dengan sedikit usaha promosi ke teman-teman, email atau facebook, sobat sudah bisa menjadi travel agen rumahan. Tapi jangan salah, meski bisnis yang sobat mulai dari rumah, bisnis ini sangat menguntungkan, jika sobat jeli dan telaten menjalankannya.
Untuk menjadi travel agen tidaklah sesulit yang sobat bayangkan, silahkan cek link dibawah ini untuk mengetahui info dan penjelasan selengkapnya, apabila sobat terpikir untuk sukses, mulailah dengan langkah awal dan lanjutkan langkah sobat step by step, dan pada akhirnya sukses tidak jauh dari usaha yg sobat kerjakan.
1 komentar:
menarik dan informative....foxpete.-
Posting Komentar